Beckham Bersinar di Persib, Dijamin Masuk Skuad Timnas Indonesia Era John Herdman?

Andika Rachmansyah
Beckham Putra kembali mencuri perhatian setelah menjadi pahlawan kemenangan Persib Bandung atas Persija Jakarta.. (Foto: Persib)

Dia kembali menegaskan sikap realistis terkait tim nasional. “Karena menurut saya Timnas itu bonus, jadi yang terpenting saya bisa maksimal di Persib,” sambungnya.

Ambisi Beckham saat ini tertuju penuh pada target klub. Dia bertekad membantu Persib Bandung mencetak sejarah dengan meraih hattrick juara kompetisi domestik.

Selain target di liga, Beckham juga ingin membawa Persib melangkah lebih jauh di AFC Champions League Two 2025/2026. Kompetisi Asia tersebut menjadi panggung penting untuk mengukur kualitas tim di level internasional.

Pemain berusia muda itu pun menyikapi kemungkinan panggilan Timnas Indonesia dengan kepala dingin.

“Kalau misalnya dipanggil ya alhamdulillah, kalau enggak ya mungkin belum rezekinya. Dan semoga saya di Persib bisa bawa hattrick dan bisa melangkah lebih jauh di Asia,” tutup Beckham.

Konsistensi performa bersama Persib kini menjadi jawaban Beckham. Tanpa banyak bicara soal Timnas Indonesia, dia memilih membiarkan kualitas di lapangan yang berbicara.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 jam lalu

PSSI Pasang Patokan Jelas untuk John Herdman, Dua Tahun Pertama Jadi Kunci

Soccer
2 jam lalu

John Herdman Sakit, PSSI Bocorkan Jadwal Perkenalan Terbaru Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
3 jam lalu

Kevin Diks Bersinar! Cetak Gol dan Statistik Gila Saat Gladbach Hajar Augsburg

Soccer
3 jam lalu

Bukan Perkara Gaji, John Herdman Tertarik Latih Timnas Indonesia karena Potensi Pemain Naturalisasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal