Belum Pulih Total, Cedera Kai Havertz Kambuh Bikin Arsenal Ketar-ketir

Abdul Haris
Pemain Arsenal, Kai Havertz, kembali mengalami cedera. (Foto: pREMIER lEAGUE)

Musim ini, Arsenal tercatat mengalami cukup banyak masalah kebugaran pemain inti. Saat ini, hanya Max Dowman, Riccardo Calafiori, dan Piero Hincapie yang masuk daftar cedera, namun situasi sebelumnya sempat lebih parah.

Arteta sempat menyinggung padatnya jadwal pertandingan sebagai salah satu faktor utama. "Kami tidak punya banyak waktu latihan. Hari ini kami hanya berlatih 20 menit, jadi bukan karena pemain terlalu diforsir latihan," katanya pada Desember lalu.

Arsenal kini bersiap menghadapi Manchester United akhir pekan ini dalam lanjutan Premier League. The Gunners berada di puncak klasemen dengan keunggulan tujuh poin atas Manchester City, sementara kondisi Kai Havertz masih menjadi tanda tanya besar.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
1 hari lalu

Hasil Mengejutkan Fase Grup Liga Champions: Siapa yang Lolos dan Siapa yang Tersingkir?

Soccer
2 hari lalu

Klasemen Liga Champions 2025-2026: Bayern Munchen Tempel Arsenal, Chelsea Masuk 8 Besar

Soccer
2 hari lalu

Jebolan Akademi Barcelona La Masia Tak Sabar Debut bersama Persik Kediri di Super League

Soccer
2 hari lalu

Pengakuan Jujur Cristian Chivu usai Inter Milan Dipermalukan Arsenal: Kami Belum Siap Level Liga Champions!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal