Berawal dari Ejekan, Kisah Brighton yang Ubah Lambang untuk Saingi Crystal Palace

Fitradian Dimas Kurniawan
Klub Liga Inggris, Brighton & Hove Albion, terkenal memiliki lambang berupa burung camar atau Seagulls. (Foto: BHA)

Hal tersebut diadaptasi oleh para pendukung Palace yang berteriak “Eagles”. Hal itu sebagai wujud kebanggaan mereka terhadap elang yang menjadi lambang mereka.

Tidak mau kalah, Brighton yang saat itu memiliki lambang lumba-lumba, melihat burung camar yang sangat banyak di Brighton. Para pendukung Brighton kemudian berteriak “Seagulls” atau burung camar.

Hal itu sendiri diketahui sebagai ejekan. Karena ketika itu Brighton mampu mengalahkan Palace dengan skor 1-0. Namun, teriakan “Seagulls” diyakini juga berdampak kepada semangat pemain.

Sejak saat itu, Si Lumba-Lumba jadi lebih dikenal dengan The Seagulls. Akibatnya, Brighton memutuskan untuk mengubah lambangnya setahun kemudian, dan bertahan hingga hari ini.

Editor : Fitradian Dhimas Kurniawan
Artikel Terkait
Soccer
13 jam lalu

Oliver Glasner Kandidat Terkuat Pelatih Baru MU Gantikan Ruben Amorim

Soccer
6 hari lalu

Chelsea di Ujung Tanduk! Enzo Maresca Terancam Dipecat Januari, Jadwal Neraka Menanti

Soccer
7 hari lalu

Marc Guehi Jadi Rebutan, Liverpool Siapkan Langkah Diam-Diam

Soccer
8 hari lalu

AC Milan Ngebut Cari Striker, Mesin Gol Crystal Palace Jadi Target Serius

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal