Bersinar di Indonesia, Bintang Argentina U-17 Claudio Echeverri Langsung Diboyong Man City

Ibnu Hariyanto
Manchester City tak mau kehilangan momentum untuk mendapatkan pemain berbakat asal Argentina Claudio Echeverri. (Foto: Doc. LOC WCU17/BRY)

MANCHESTER, iNews.id- Manchester City tak mau kehilangan momentum untuk mendapatkan pemain berbakat asal Argentina Claudio Echeverri. The Citizens disebut hampir pasti mendapatkan wonderkid Argentina di Piala Dunia U-17 2023.

Pesona Echeverri terlihat saat Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia. Echeverri menjadi motor serangan Argentina U-17 saat itu.

Sayang, magis Echeverri belum bisa memberikan gelar juara ke Argentina. Argentina harus puas finis di peringkat 4 usai kalah lawan Mali di perebutan peringkat ketiga.

Kini babak baru karier pemain muda raksasa Argentina River Plate ini akan segera dimulai. Pemain berusia 17 tahun ini selangkah lagi merapat ke Man City.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
9 jam lalu

Dipantau Rizky Ridho, School Premier League Season 3 Resmi Dimulai

Soccer
10 jam lalu

Jay Idzes Sebut Satu Gol yang Bikin Nama Indonesia Mendunia

Soccer
12 jam lalu

Jay Idzes Geram Sassuolo Kalah Tipis dari AS Roma: Kami Layak Dapat Poin!

Soccer
1 hari lalu

Erick Thohir Temui Ultras Garuda Indonesia, Tegaskan PSSI Terbuka terhadap Kritik Suporter

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal