Bertahan Hidup, Winger Persebaya Ini Ikuti Jejak Hansamu Yama Investasi Tanah

Abdul Haris
Winger Persebaya Surabaya Oktafianus Fernando. (Foto: Persebaya)

Pemain kelahiran 4 Oktober 1993 itu menjelaskan, selain menjadi sumber pendapatan, investasi tanah juga bagus untuk masa depan. Karena harga tanah selalu naik dan permintaan selalu ada. Sehingga bisa dijadikan tabungan di masa tua.

"Kenapa tanah karena ya tidak basi. Coba kalau saya investasi mobil, satu dua tahun harganya sudah turun. Investasi emas juga naik turun, tapi kalau tanah stabil selalu naik, bisa jadi tabungan kalau sudah pensiun," ucapnya.

Pemain yang biasa mengenakan nomor punggung delapan itu mengaku memiliki tanah di beberapa tempat. Paling banyak lokasinya di Surabaya. “Namun jumlahnya masih kalah sama Hansamu,” katanya.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
4 hari lalu

Hasil Super League: 10 Pemain Persebaya Tahan Imbang PSBS Biak

Soccer
7 hari lalu

Mauricio Souza Bongkar Kunci Kebangkitan Persija di Surabaya

Soccer
8 hari lalu

Allano Bocorkan Rahasia Performa Gemilangnya saat Persija Bungkam Persebaya

Soccer
9 hari lalu

So Sweet! Bonek dan The Jakmania Berdampingan Mesra di Gelora Bung Tomo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal