Bima Sakti Beri Kabar Baik dari Timnas Indonesia jelang Piala Dunia U-17 2023

Andri Bagus Syaeful
Bima Sakti beri kabar baik dari Timnas Indonesia jelang Piala Dunia U-17 2023. (Foto: Ist)

BANDUNG, iNews.id - Bima Sakti beri kabar baik dari Timnas Indonesia jelang Piala Dunia U-17 2023. Dia mengaku sudah menemukan kerangka tim skuad Garuda Asia.

PSSI dan Pelatih Timnas Indonesia U-17 Bima Sakti saat ini sibuk melakukan seleksi calon pemain di 10 kota Indonesia. Mereka ingin menyusun tim yang siap bersaing pada Piala Dunia U-17 2023.

Otoritas sepak bola tertinggi Tanah Air itu berpacu dengan waktu untuk membentuk Skuad Garuda Asia. Sebab, Piala Dunia U-17 akan berlangsung pada 10 November sampai dengan 2 Desember.

Bima Sakti mengatakan kerangka tim sebenarnya sudah terbentuk dengan beberapa pemain-pemain Timnas Indonesia U-16. Mereka kini sedang seleksi juga di Jakarta bersama pemain keturunan.

"Ya, kami sudah ada pemain pemain yang kemarin juara Piala AFF U-16 di Yogyakarta," kata Bima Sakti di Bandung, Rabu (12/7/2023).

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 jam lalu

Nova Arianto Beri Kabar Baik jelang Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil

Soccer
3 jam lalu

Pelatih Brasil Siaga Satu Jumpa Timnas Indonesia U-17: Mereka Akan Habis-habisan!

Soccer
4 jam lalu

Nova Arianto Kantongi Strategi Rahasia untuk Redam Brasil di Piala Dunia U-17 2025

Soccer
20 jam lalu

Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Brasil di Piala Dunia U-17 2025

Soccer
8 jam lalu

Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Brasil di Piala Dunia U-17 2025 Malam Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal