Borneo FC Dibantai Buriram United di ASEAN Club Championship 2024-2025

Cikal Bintang Raissatria
Borneo FC dibantai Buriram United 0-4 pada laga ketiga ASEAN Club Championship (ACC) 2024-2025. Pertandingan itu berlangsung di Chang Arena, Buriram, Thailand pada Kamis (9/1/2025) malam. (Foto: Instagram @borneofc.id)

Buriram United masih memegang kendali permainan dengan serangan masifnya. Tim tuan rumah akhirnya berhasil menambah keunggulan lewat aksi Maikami (86’). Pada akhirnya, Buriram United sukses membungkam Borneo FC 4-0.

Susunan Pemain Buriram United vs Borneo FC:

Buriram United (3-4-1-2)
Chatchai Budprom; Marcelo Djalo, Kenny Dougall, Curtis Good; Narubadin Weerawatnodom, Phitiwat Sukjitthammakul, Theerathon Bunmathan, Jefferson Tabinas; Lucas Crispim; Guillherme Bissoli, Supachai Jaided.
Pelatih: Osmar Loss

Borneo FC (4-2-3-1)
Nadeo Argawinata; Fajar Fathur Rahman, Ronaldo, Christophe Nduwarugira, Leo Guntara; Hendro Siswanto, Kei Hirose; Mariano Peralta, Berguinho, Stefano Lilipaly; Terens Puhiri.
Pelatih: Pieter Huistra

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
1 hari lalu

Fajar Fathurrahman Tinggalkan Borneo FC, Tulis Perpisahan Menyentuh usai 5 Tahun Bersama

Soccer
1 hari lalu

Menuju Puncak! Borneo FC Siap Curian Poin Demi Singkirkan Persib

Soccer
2 hari lalu

Persaingan Ketat Timnas Indonesia U-20! Ousmane Camara Akui Banyak Pemain Berkualitas

Soccer
5 hari lalu

Hasil Malut United vs Borneo FC di Super League: Pesut Etam Takluk, Persib Tetap di Puncak!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal