Bukan Trofi, Markas Man United Old Trafford Justru Diserang Tsunami Tikus

Reynaldi Hermawan
Markas Manchester United Old Trafford diserang tikus. Hal ini mencoreng citra stadion yang dijuluki Theatre of Dreams itu. (Foto: IST

Sebulan lalu fans Setan Merah melihat seekor tikus mati di bawah kursi Old Trafford saat tim kesayangan mereka beraksi di Liga Europa. Para profesional pengendalian hama dilaporkan akan mengunjungi klub tersebut hingga lima kali seminggu untuk membasmi tikus.

Old Trafford berlokasi di antara kanal dan jalur kereta api sehingga serangan tikus menjadi masalah serius di sana. Selain itu, cuaca selama musim dingin diperkirakan makin memperburuk suasana.

Man United saat ini ditukangi pelatih baru Ruben Amorim. Fans The Red Devils berharap tsunami trofi bisa datang seiring kepemimpinan juru taktik anyar.

Namun tampaknya klub tersukses di Inggris itu masih harus berjuang lebih keras. Terbaru pasukan Amorim kalah telak 0-3 dari AFC Bournemouth di Old Trafford pada lanjutan Liga Inggris.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
5 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Manchester United Hajar Sunderland, Arsenal Libas West Ham

Soccer
7 hari lalu

MU Tekor Rp1,5 Triliun Bayar Kompensasi Pemecatan Pelatih, Ini Daftarnya dari Moyes hingga Ten Hag

Soccer
9 hari lalu

Oliver Glasner Siap Ambil Alih Manchester United Gantikan Ruben Amorim

Soccer
10 hari lalu

Rumor Ruben Amorim Dipecat Makin Santer, MU Buka Suara

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal