Cara Beli Paket EURO 2024, Bisa Dilakukan Melalui Platform Vision+

Wikku D Nugroho
Cara beli paket EURO 2024 (Foto: UEFA)

Cara berlangganan Vision+ yang perlu diketahui yakni sebagai berikut: 


1. Pertama-tama, buka aplikasi Vision+. 


2. Ketuk menu Premium Package yang bisa kamu temukan di pojok kanan atas.


3. Layar akan menampilkan daftar paket berlangganan. 


4. Setelah itu, pilih paket yang akan dibeli. Lalu, ketuk Buy.


5. Pilih satu dari berbagai metode pembayaran yang diinginkan dan selesaikan proses pembayaran. 


6. Jika pembayaran sukses, konfirmasi akan dikirim melalui email yang telah didaftarkan tadi.


7. Selesai, akun Vision+ kamu telah berganti menjadi premium dan bisa mengakses channel-channel berbayar.


Daftar Paket Berlangganan Vision+: 

Daftar lengkap paket berlangganan Vision+ seperti berikut:

  • Premium Vision+ 30 Hari: Rp20.000
  • Premium Vision+ 90 Hari: Rp50.000
  • Premium Vision+ 365 Hari: Rp100.000
  • Premium Sport 30 hari Rp40.000
  • Premium Sport 90 hari Rp95.000
  • Premium Sport 365 hari Rp200.000


Demikian ulasan mengenai cara beli paket EURO 2024. Semoga bermanfaat!

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Soccer
1 tahun lalu

Ilkay Gundogan Umumkan Pensiun dari Timnas Jerman, Alasannya Mengejutkan

Soccer
1 tahun lalu

UEFA Sanksi Morata dan Rodri karena Nyanyian pada Pesta Juara Euro 2024

Soccer
1 tahun lalu

Lamine Yamal Dikabarkan Putus dengan sang Pacar Alex Padilla, Rumornya karena Diselingkuhi

Soccer
1 tahun lalu

2 Pemain Spanyol Terancam Sanksi UEFA usai Juara Euro 2024, Ada Masalah Apa?

Soccer
1 tahun lalu

Barcelona Pede Dapatkan Nico Williams, Ini Satu Faktor Penentunya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal