Cristiano Ronaldo Samai Rekor Paolo Maldini, Juventus ke 16 Besar Liga Champions

Reynaldi Hermawan
Cristiano Ronaldo (Foto: AP)

Kapten Timnas Portugal itu tecatat sudah bermain pada Liga Champions, Piala UEFA dan Piala Super Eropa untuk Sporting Lisbon, Manchester United, Real Madrid dan Juventus. Jumlah penampilan Ronaldo di kompetisi klub Benua Biru itu kini hanya kalah dari mantan rekan setimnya di Los Blancos, Iker Casillas (188).

Sayangnya, Ronaldo tidak bermain full pada laga dini hari tadi. Dia mengalami sedikit ketidaknyaman pada lutut sehingga harus digantikan Paulo Dybala pada menit ke-81.

“Ronaldo tidak dalam kondisi yang baik saat ini. Selama beberapa hari terakhir dia memiliki kondisi lutut yang buruk. Jadi saya menggantikannya untuk mengurangi tekanan pada adduktornya,” kata Sarri kepada Sky Sport Italia.

“Dia sudah terlihat kesal pada jeda karena nyeri itu menyebabkan masalah. Saat sprint, dia membuat gerakan yang tidak saya sukai. Jadi saya takut dia benar-benar melukai dirinya sendiri. Menggantikannya dengan Dybala keputusan yang terbaik,” ujarnya.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
3 jam lalu

Gol Matthijs de Ligt di Injury Time Selamatkan MU dari Kekalahan di Kandang Tottenham

Soccer
19 jam lalu

Christian Pulisic Beri Kabar Baik untuk Fans AC Milan jelang Lawan Parma

Soccer
2 hari lalu

Hansi Flick Dipecat Barcelona usai Ditahan Club Brugge? Begini Faktanya!

Soccer
2 hari lalu

Cristiano Ronaldo Remehkan Piala Dunia, Lionel Messi Beri Komentar Tak Terduga!

Soccer
2 hari lalu

Sial Banget! Pelatih yang Disebut The Next Alex Ferguson Kini Menganggur 11 Tahun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal