Daftar Top Skor Sementara Liga Champions: Lewandowski Salip Haaland dan Mbappe

Rifqi Herjoko
Striker Barcelona, Robert Lewandowski menyarangkan hattrick ke gawang Viktoria Plzen pada laga Liga Champions 2022/2023 di Stadion Camp Nou, Kamis (8/9/2022). (Foto: REUTERS)

Penyerang Man City, Erling Haaland, mampu menyarangkan dua gol ketika timnya bertandang ke markas Sevilla, Rabu (7/9/2022). Man City menang telak 4-0 atas Sevilla pada laga tersebut. 

Striker PSG, Kylian Mbappe merayakan gol ke gawang Juventus pada laga Liga Champions 2022/2023 di Stadion Parc des Princes, Paris, Rabu (7/9/2022). (Foto: REUTERS)

Di sisi lain, penyerang muda Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe, juga mampu menunjukkan kualitasnya. Dia mencetak dua gol saat PSG berhadapan dengan Juventus, Rabu (7/9/2022). PSG menang tipis 2-1 atas tim raksasa Italia tersebut.

Daftar top skor sementara Liga Champions 2022/2023 usai matchday pertama terlihat cukup ketat. Menarik untuk melihat perubahan apa yang terjadi dalam daftar tersebut usai matchday kedua nanti.

Berikut daftar top skor Liga Champions 2022/2023 usai matchday pertama:

1. Robert Lewandowski (Barcelona) – 3 gol
2. Piotr Zielinski (Napoli) – 2 gol
2. Marian Shved (Shakhtar Donetsk) – 2 gol
2. Erling Haaland (Man City) – 2 gol
2. Kylian Mbappe (PSG) – 2 gol

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
4 jam lalu

Hasil Mengejutkan Fase Grup Liga Champions: Siapa yang Lolos dan Siapa yang Tersingkir?

Soccer
5 jam lalu

Spalletti Bongkar Penyebab Cekcok dengan Suporter Saat Juventus Tekuk Benfica 2-0

Soccer
6 jam lalu

Real Madrid Klub Terkaya di Dunia, Pendapatan Tembus Rp23,7 Triliun

Soccer
17 jam lalu

Klasemen Liga Champions 2025-2026: Bayern Munchen Tempel Arsenal, Chelsea Masuk 8 Besar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal