Deal! Ole Romeny Segera Gabung Oxford United, Siap Duet dengan Marselino Ferdinan

Cikal Bintang Raissatria
Pemain keturunan Ole Romeny dikabarkan segera bergabung Oxford United. (Foto: Instagram/oleromeny)

Dengan demikian, hampir dipastikan Ole Romeny akan meninggalkan Stadion Galgenwaard pada bursa transfer musim dingin 2025. Pemain keturunan Medan, Sumatra Utara itu punya bekal cukup matang sebelum ke Oxford United.

Selama berseragam FC Utrecht, Ole telah mencatat 32 penampilan dan mencetak tiga gol. Ole akan menyusul Marselino Ferdinan, pemain Timnas Indonesia, yang sudah berkiprah di Oxford United sejak Agustus 2024 lalu.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
3 jam lalu

Dean James Ungkap Rahasia di Balik Gol Ajaib ke Gawang Feyenoord

Soccer
5 jam lalu

Mantan Kapten Persija Restui Pelatih Persib Latih Timnas Indonesia

Soccer
8 jam lalu

Hamka Hamzah Sebut 2 Sosok yang Cocok Latih Timnas Indonesia, Siapa Saja?

Soccer
10 jam lalu

Rencana Thom Haye usai Dapat Sanksi Berat dari FIFA

Soccer
10 jam lalu

3 Alasan Timur Kapadze Cocok Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal