Erick Thohir: Timnas Indonesia Tak Turunkan Tim Inti di Piala AFF U-23, Fokus Piala Asia

Cikal Bintang Raissatria
Timnas Indonesia U-23 akan menurunkan pemain pelapis di Piala AFF U-23 2023. (Foto: Instagram/@pssi)

Namun, Erick mengatakan Timnas Indonesia U-23 harus serius di kualifikasi Piala Asia U-23 2024. Sebab, Piala Asia merupakan kualifikasi untuk Olimpiade Paris 2024.

“Sasaran prioritas kita itu adalah Piala Asia U-23, berkualifikasi nanti di tahun depan, itu sebagai jendela untuk ke Olimpiade,” tandasnya.

Cabang olahraga (cabor) sepak bola pria Olimpiade akan mempertandingkan pemain kelompok usia di bawah 23 tahun. Ada tiga slot tim dari Asia yang akan diambil dari tiga tim terbaik di Piala Asia U-23 2024.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
3 jam lalu

Erick Thohir Jawab Rumor Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia

Soccer
12 jam lalu

Heboh Target Perak SEA Games 2025! Erick Thohir: Bukan Saya yang Menentukan

Soccer
14 jam lalu

Timur Kapadze Latih Timnas Indonesia? Erick Thohir Beri Respons Mengejutkan!

Soccer
15 jam lalu

Erick Thohir Berikan Update Terbaru soal Pencarian Pelatih Baru Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal