Euro 2020 Digelar, Update yang Lengkap Baca News RCTI+

MNC Media
Foto: MNC Media

Namun karena Pandemi Covid-19 menerjang Eropa begitu hebat, maka Union of European Football Associations (UEFA), Federasi Sepakbola Eropa menunda penyelenggaraannya menjadi tahun ini.

Itu sebabnya meski digelar pada 2021, nama turnamen sepakbola yang diselenggarakan empat tahun sekali tersebut tetap menggunakan nama Piala Eropa 2020.

Tidak seperti penyelenggaraan Piala Eropa sebelumnya, lazimnya ada satu atau dua negara yang bertindak sebagai tuan rumah. Kali ini, bertepatan dengan penyelenggaraan Piala Eropa ke-60, ada 11 kota dari 11 negara yang bertindak sebagai tuan rumah.

Dari 24 tim yang akan bertanding, UEFA memberikan nilai unggulan pertama (pot 1) untuk enam tim. Mereka adalah Timnas Belgia, Italia, Inggris, Jerman, Spanyol dan Ukraina.

Enam unggulan ini menjadi tim unggulan di masing-masing group (Group A hingga Group F). Penilaian unggulan ini memang mengejutkan. Pasalnya Portugal yang menjadi juara Piala Eropa sebelumnya (2016) tidak menjadi unggulan pertama. Demikian juga dengan Prancis yang merupakan Juara Piala Dunia 2018.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Film
7 hari lalu

RCTI+ Originals Terbaru, Idolove Bisa Lihat Idola Jalan Bareng Fansnya

Film
7 hari lalu

Obrolan Seru yang Lagi Viral Semua Dibahas di RCTI+ Originals: KOPI

Film
7 hari lalu

Kita Kepo, Program RCTI+ Originals untuk Tahu Update Para Idola!

Film
8 hari lalu

Romantis, Lucu dan Penuh Haru: 13 Microdrama Terbaru RCTI+ Wajib Kamu Tonton!

All Sport
13 hari lalu

GFC For Revenge Catat Rekor 13.000 Penonton, Bukti Nyata Kebangkitan Tinju Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal