FIFA Diminta Coret Iran dari Piala Dunia 2022, Italia Jadi Pengganti

Cikal Bintang
FIFA diminta coret Iran dari Piala Dunia 2022. (Foto: REUTERS)

Zampolli meminta Infantino beserta jajarannya di FIFA untuk menggantikan Iran dengan Timnas Italia di Piala Dunia 2022. Sebab, Zampolli menilai Gli Azzurri lebih layak bermain di turnamen empat tahunan itu karena unggul dalam ranking FIFA.

“Pada catatan pribadi, dunia dan saya telah bermimpi, dan saya yakin, akan mendapat manfaat dari keberhasilan Piala Dunia untuk membuat Italia bermain melawan Inggris setelah Anda mendiskualifikasi Iran. Dari pemahaman saya, Italia adalah yang pertama dalam urutan peringkat FIFA,” tulis Zampolli.

“Dengan segala hormat, saya mengingatkan Anda bahwa Anda memiliki kekuatan eksekutif untuk memengaruhi apa yang ada secara signifikan dan positif. Oleh karena itu, saya yakin Anda akan membuat keputusan terbaik untuk para penggemar (sepak bola) di seluruh dunia,” sambungnya.

Timnas Iran sendiri tergabung bersama Inggris, Amerika Serikat, dan Wales di Grup B Piala Dunia 2022. Tentu, andai Infantino mengabulkan permintaan Zampolli, Italia otomatis akan berhadapan dengan tim-tim tersebut di Piala Dunia 2022.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
10 hari lalu

Luciano Spalletti Jalani Hari Pertama sebagai Pelatih Juventus

Soccer
10 hari lalu

Profil Roberto Donadoni: Legenda Italia yang Tertarik Latih Timnas Indonesia

Soccer
11 hari lalu

Sepakat! Luciano Spalletti Latih Juventus hingga 2026

Soccer
12 hari lalu

Luciano Spalletti Selangkah Lagi Latih Juventus! Detail Kontrak Bocor ke Publik

Soccer
25 hari lalu

Donnarumma Pastikan Timnas Italia Bukan Tim Gagal dan Akan Kembali ke Piala Dunia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal