Mantan Sekjen FIFA Jerome Valcke yang juga terlilit kasus korupsi akan mengalami nasib yang sama dengan Blatter. Masa hukumannya juga akan diperpanjang.
Namun, hukuman terbaru Valcke itu baru berlaku pada 8 Oktober 2025. Blatter dan Valcke juga diharuskan membayar denda hampir 780.000 poundsterling atau sekitar Rp15,5 miliar.