Francesco Totti Nyaris Comeback ke Serie A Januari Lalu

Abdul Haris
Francesco Totti saat masih memperkuat AS Roma (Foto: Twitter @ASRoma)

Banyak yang berspekulasi Totti mengisyaratkan adanya tawaran dari Genoa, karena mantan rekan setimnya Antonio Cassano saat ini tinggal di kota Liguria tersebut.

Jika mantan kapten AS Roma itu kembali ke Serie A, dia akan menjadi pemain tertua yang pernah tampil dalam kompetisi tersebut.

Rekor saat ini dipegang oleh mantan kiper Lazio Marco Ballotta, yang bermain pada usia 44 tahun, satu bulan, dan delapan hari. Gianluigi Buffon berada di posisi kedua, setelah tampil terakhir kali di Serie A untuk Juventus pada Mei 2021 pada usia 43 tahun, tiga bulan, dan 14 hari.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
6 jam lalu

Jay Idzes Kirim Pesan Tegas: Serie A Masih Panjang, Sassuolo Belum Habis!

Soccer
18 jam lalu

Jay Idzes Terheran-Heran saat Sassuolo Kebobolan Sebelum Menyentuh Bola

Soccer
1 hari lalu

Statistik Gila Jay Idzes! Bermain 90 Menit, Akurasi Operan 96,2 Persen, tapi Sassuolo Gagal Kalahkan Pisa

Soccer
1 hari lalu

Hasil Liga Italia: Jay Idzes Starter, Sassuolo Gagalkan Kemenangan Pisa secara Dramatis

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal