Gelandang Timnas Indonesia U-17 Lucas Lee Kirim Ancaman Serius untuk Kuwait

Cikal Bintang
Gelandang Timnas Indonesia U-17, Lucas Lee mengirim ancaman serius untuk Kuwait. (Foto: Instagram/lucas.rlee)

Tidak hanya soal persiapan taktik dan fisik, Lucas mengatakan Timnas Indonesia U-17 didukung dengan akomodasi yang baik selama di Kuwait. Dengan demikian, Lucas meyakini Garuda Asia sudah siap untuk memetik kemenangan atas Kuwait U-17.

“Sejauh ini, di Kuwait, ini bagus saya pikir. Persiapan kami bagus. Hotelnya bagus, makanannya juga, jadi saya pikir kami berada di jalur yang benar untuk mempersiapkan laga melawan Kuwait. Saya pikir kita siap untuk menang,” tutupnya.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
3 jam lalu

Bintang Brasil Deg-degan Jumpa Timnas Indonesia U-17 2025, Ini Pengakuannya!

Soccer
7 jam lalu

Evandra Florasta Akui Kurang Fokus Jadi Penyebab Kekalahan Indonesia U-17 dari Zambia

Soccer
9 jam lalu

Pelatih Zambia Puji Suporter Indonesia usai Menang di Piala Dunia U-17 2025

Soccer
10 jam lalu

Matthew Baker Minta Timnas Indonesia U-17 Bangkit dan Menggila Lawan Brasil

Soccer
10 jam lalu

Nova Arianto Ngamuk di Ruang Ganti, Evandra Florasta Blak-blakan Bilang Begini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal