Habis Kontrak di Inter Milan, Arturo Vidal Resmi Gabung Klub Brasil

Cikal Bintang
Gelandang Cile, Arturo Vidal bergabung dengan klub Brasil, Flamengo. (Foto: Instagram/@kingarturo23oficial)

“Arturo Vidal akan mengenakan kaus merah-hitam nomor 32. Dan dia berada di Maracanã Rabu ini (waktu setempat). Dia disambut dan dirayakan dengan Bangsa!” tulis keterangan Flamengo.

Vidal sendiri dikontrak hingga Desember 2023. Tentu saja, bergabung dengan klub Amerika Latin menjadi tantangan tersendiri bagi Vidal. Pengalaman pemain senior Timnas Cile tersebut diharapkan bisa membantu Flamengo berjaya.

Vidal memang punya segudang pengalaman di sepak bola. Kariernya cemerlang. Dia telah lama berpetualang dengan sejumlah klub top Eropa. Sebelum membela Flamengo, Vidal pernah bermain untuk Inter Milan, Juventus, Bayern Munchen, Barcelona dan Bayer Leverkusen.

“Semoga Anda sukses dengan Mantel Suci, Vidal!” tutup keterangan Flamengo.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
1 hari lalu

Del Piero Kirim Kritik Tajam ke Spalletti saat Juventus Ditahan Sporting Lisbon di Liga Champions

Soccer
2 hari lalu

Sejarah Baru AC Milan dan Inter: San Siro Resmi Dibeli dan Akan Disulap Jadi Ikon Baru Dunia

Soccer
2 hari lalu

Juventus Siap Mengguncang Bursa Transfer Januari Setelah Kedatangan Spalletti: Siapa Target Utamanya?

Soccer
3 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Champions: Liverpool Bungkam Real Madrid, PSG Dipermalukan Bayern Munchen

Soccer
3 hari lalu

Jadwal dan Link Live Streaming PSG vs Bayern Munchen di Liga Champions 2025-2026

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal