Hansamu Yama dan Marko Simic Pulih, Persija Bakal Makin Ganas

Ilham Sigit Pratama
Dua pemain Persija Jakarta Hansamu Yama dan Marko Simic dinyatakan pulih dari cedera. Hal ini membuat skuad Macan Kemayoran makin ganas karena sudah lengkap lagi.Foto: INstagram @persija)

JAKARTA, iNews.id- Dua pemain Persija Jakarta Hansamu Yama dan Marko Simic dinyatakan pulih dari cedera. Hal ini membuat skuad Macan Kemayoran makin ganas karena sudah lengkap lagi.

Sebelumnya, Simic dikabarkan bakal absen selama enam pekan dan dilarikan ke Belgrade, Serbia untuk menjalani perawatan. Namun perkembangan cedera Simic rupanya jauh lebih cepat dari perkiraan.

Baru absen selama tiga laga, Simic dinyatakan sudah pulih dari cedera. Dokter Persija, dr. Ikhsan Eka Putra sudah mengizinkan Simic berlatih bersama rekan-rekan setimnya.

“Alhamdulillah cedera Simic sudah pulih. Pemulihannya pun lebih cepat dari perkiraan sebelumnya. Pada Sabtu (5/7/2023) dia sudah berlatih sendiri dan kini dia sudah bisa bergabung latihan dengan yang lainnya,” kata dr. Ikhsan dilansir laman resmi klub, Senin (7/8/2023).

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Megapolitan
5 jam lalu

Suporter Persija dan Persib Bentrok di Depok gegara Petasan 

Soccer
5 jam lalu

Persija Dikalahkan Persib, Mauricio Souza Nilai El Clasico Indonesia Sangat Buruk

Soccer
6 jam lalu

Beckham Ungkap Pesan Khusus Bojan Hodak di Balik Gol Cepat ke Gawang Persija

Soccer
7 jam lalu

Komentar Berkelas Bojan Hodak usai Persib Hajar Persija dan Pastikan Juara Paruh Musim

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal