Hasil Ajax Vs Chelsea: Tentukan Kemenangan The Blues, Batshuayi Dipuji Lampard

Reynaldi Hermawan
Pelatih Chelsea, Frank Lampard memeluk pahlawan kemenangan timnya, Michy Batshuayi. (Foto: UEFA)

AMSTERDAM, iNews.idChelsea menorehkan kemenangan di matchday ketiga Grup H Liga Champions, Rabu (23/10/2019) malam WIB. Menghadapi Ajax Amsterdam di Johan Cruijff Arena, Chelsea menang 1-0 berkat gol Michy Batshuayi.

Dalam laga tersebut, Batshuayi mengawali laga dari bangku cadangan. Pemain Belgia itu baru masuk pada menit ke-71 menggantikan Tammy Abraham.

Tak menyia-nyiakan kesempatan pelatih, Batshuayi sukses membukukan gol kemenangan empat menit jelang waktu normal usai. Dengan meneruskan umpan tarik Christian Pulisic dari sisi kiri lapangan, Batshuayi berhasil menyarangkan si kulit bundar.

Ajax sebenarnya bisa mencetak gol lebih dulu di menit ke-35. Namun sayang, gol yang dibuat Quincy Promes dianluir wasit setelah melihat tayangan ulang di Video Assistan Referee (VAR). Promes sudah lebih dulu berada dalam posisi offside.

Pelatih Chelsea, Frank Lampard mengaku bangga timnya bisa meraih kemenangan di laga tandang. Secara khusus dia memuji penampilan Batshuayi.

Editor : Bagusthira Evan Pratama
Artikel Terkait
Soccer
1 jam lalu

Top 8 Liga Champions Belum Aman! Juventus Butuh Bantuan 6 Tim Lain

Soccer
5 jam lalu

Hasil Mengejutkan Fase Grup Liga Champions: Siapa yang Lolos dan Siapa yang Tersingkir?

Soccer
6 jam lalu

Spalletti Bongkar Penyebab Cekcok dengan Suporter Saat Juventus Tekuk Benfica 2-0

Soccer
17 jam lalu

Klasemen Liga Champions 2025-2026: Bayern Munchen Tempel Arsenal, Chelsea Masuk 8 Besar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal