Hasil Indonesia Vs Curacao: Dendy Sulistyawan Pahlawan, Garuda Menang Dramatis

Reynaldi Hermawan
Timnas Indonesia menang 2-1 atas Curacao pada FIFA Matchday di Stadion Pakansari, Selasa (27/9/2022) malam. Dendy Sulistyawan jadi pahlawan. (Foto: MPI/Aldhi Chandra Setiawan)

Curacao mampu menyamakan kedudukan kala babak kedua bergulir dua menit. Pemain pengganti Jeremy Antonisee yang berhasil mencetak gol penyeimbang.

Indonesia tak tinggal diam dan berusaha kembali memimpin. Rachmat Irianto punya peluang lewa tendangan menit 53. Sayangnya usaha sang defender masih melambung.

Empat kemudian giliran Saddil yang mengancam. Tapi peluang dari pemain Sabah itu ditepis kiper Curacao.

Pasukan Shin Tae-yong unggul jumlah pemain pada menit ke-80. Juninho Bacuna diganjar kartu kuning kedua dan harus meninggalkan lapangan lebih awal.

Indonesia berhasil memanfaatkan keunggulan jumlah pemain. Dendy Sulistyawan mencetak gol pada menit ke-87 memanfaatkan assist Witan Sulaeman. Itu menjadi gol terakhir di laga tersebut.

SUSUNAN PEMAIN

Indonesia: Syahrul Trisna Fadillah; Elkan Baggott, Rizky Ridho, Rachmat Irianto; Pratama Arhan, Ricky Kambuaya, Saddil Ramdani, Yakob Sayuri; Egy Maulana Vikri, Dimas Drajad, Witan Sulaeman

Pelatih: Shin Tae-yong

Curacao: Tyrick Bodak; Justin Ogenia, Nathangelo Markelo, Rhu-Endly Cuco Martina; Juninho Bacuna, Leandro Bacuna, Rolieny Bonevacia, Shermaine Martina; Gevaro Nepomuceno, Kenji Gorre, Rangelo Janga.

Pelatih: Remko Bicentini

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
7 jam lalu

PSSI Perkenalkan John Herdman Sebagai Pelatih Timnas Indonesia 12 Januari 2026

Soccer
7 jam lalu

John Herdman Siap-Siap! Timnas Indonesia Hadapi Jadwal Super Padat di 2026

Soccer
7 jam lalu

Terungkap! Ini Alasan Utama PSSI Tunjuk John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
8 jam lalu

Breaking News: John Herdman Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal