Hasil Lazio Vs Venezia: Biancocelesti Menang, Ciro Immobile Bikin Rekor Mentereng

Tino Satrio
Striker Lazio, Ciro Immobile. (Foto: REUTERS/Alessandro Garofalo)

Babak Kedua

Lazio masih perkasa usai jeda turun minum. Penguasaan bola masih mereka kuasai demi mencari sebuah gol lebih dulu, agar bermain lebih lepas lagi.

Gol yang telah dicari sejak 45 menit pertama pun akhirnya datang lewat Ciro Immbile pada menit ke-50. Namun cukup disayangkan, namanya di papan skor harus dihapus oleh VAR.

Namun hasil berbeda didapat enam menit setelahnya. Kini VAR berpihak kepada tim tuan rumah usai memberikan mereka penalti pada menit ke-56, usai Luiz Felipe dilanggar dalam kotak terlarang.

Immobile yang sempat kesal golnya dianulir pun maju sebagai algojo. Sepakannya yang penuh kekesalan mampu membuat Lazio unggul 1-0.

Pasca-unggul, Lazio pun terus memberi gempuran secara masif. Pasalnya, Sarri sadar bahwa keunggulan dengan satu gol saja belum membuat kemenangan berada di depan mata.

Sayangnya upaya menambah keunggulan pun gagal. Mereka hanya mampu menjaga kedudukan 1-0 hingga peluit panjang dibunyikan usai tak ada gol tambahan yang dibuat oleh kedua kubu.

Susunan Pemain

Lazio (4-3-3): Strakosha; Hysaj, Acerbi, Felipe, Patric; Alberto (Basic 84'), Leiva, Milinkovic-Savic; Zaccagni (Pedro 71'), Immobile, Anderson

Pelatih: Maurizio Sarri

Venezia (4-3-2-1): Maanpaa; Mateju (Ebuehi 46'), Caldara, Modolo, Haps; Crnigoj (Kliyine 64'), Ampadu, Fiordilino (Sigurdsson 88'); Busio (Nani 79'), Okaraka; Nsame (Henry 64')

Pelatih: Alberto Bertolini 

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
10 jam lalu

Juventus Waspada! Markas Bodo/Glimt Mengerikan: Suhu Beku, Angin Kejam dan Euforia 8.000 Fans

Soccer
16 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Italia: Inter Milan Bungkam Lazio, AS Roma Hajar Udinese

Soccer
17 hari lalu

Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Italia: AC Milan Ditahan Parma, Juventus Gagal Rajai Derby Turin

Soccer
23 hari lalu

AC Milan Taklukkan AS Roma! Maignan Pahlawan, Rossoneri Dekati Puncak Serie A 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal