Hasil Lengkap Kualifikasi Euro 2024: Belanda Pesta Gol, Prancis Diimbangi Yunani

Ibnu Hariyanto
Sejumlah pertandingan menarik Kualifikasi Euro 2024 tersaji dini hari tadi. Salah satunya Belanda pesta gol ke gawang Gibraltar. (foto: REUTERS)

ALMANSIL, iNews.id- Sejumlah pertandingan menarik Kualifikasi Euro 2024 tersaji dini hari tadi. Salah satunya Belanda pesta gol ke gawang Gibraltar.

Laga itu berlangsung di Estadio do Algarve, Rabu (22/11/2023) dini hari WIB. Belanda tampil dominan sepanjang laga.

Belanda pun bisa menang besar 6-0 di laga ini. Enam gol Belanda dicetak lewat hattrick Calvin Stengs (10, 50, 62), Mats Wieffer (23'), Toun Koopmeiners (38') dan Cody Gakpo (81').

Sementara itu pesaing Belanda di grup B Kualifikasi Euro 2024, Prancis harus puas dengan hasil imbang 2-2 lawan Yunani.

Dua gol Prancis dicetak Randal Kolo Muani dan Youssouf Fofana. Sementara Yunani membalas dua gol lewat aksi Anastasios Bakasetas dan Fotis Loannidis.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Internasional
13 hari lalu

Viral! Pengadilan Hukum Kucing Oyen Jadi Tahanan Rumah Seumur Hidup, Salah Apa?

Internasional
16 hari lalu

Dijebloskan ke Penjara, Mantan Presiden Prancis Sarkozy Dibully Napi Lain

Internasional
16 hari lalu

Mantan Presiden Prancis Sarkozy Bebas 3 Pekan Setelah Dijebloskan ke Penjara, kok Bisa?

Internasional
23 hari lalu

Rumania Borong 18 Jet Tempur F-16 Belanda Cuma Seharga Rp19.200, Ternyata Bukan untuk Perang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal