Laga berlangsung di Opus Arena. Kroasia kesulitan meladeni Hakan Calhanoglu dkk.
Gol satu-satunya di laga ini Baris Alper Yilmaz menit 30. Kemenangan ini membuat Turki menggeser Krosia dari puncak klasemen dengan poin 13.
Berikut hasil lengkap Kualifikasi Euro 2024 semalam:
Latvia 2-0 Armenia
Siprus 0-4 Norwegia
Kroasia 0-1 Turki
Albania 3-0 Ceko
Kepulauan Faroe 0-2 Polandia
Andorra 0-3 Kosovo
Belarusia 0-0 Romania