Hasil Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa: Spanyol, Jerman dan Belanda Menggila

Reynaldi Hermawan
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa dari Minggu malam (7/9/2025) hingga Senin dini hari WIB (8/9/2025) (Foto: RFEF)

Belanda Menang Dramatis dan Depay Ukir Sejarah!

Laga sengit terjadi saat Belanda berhadapan dengan Lithuania. Memphis Depay mencetak gol di menit ke-11, diikuti gol Quentin Timber (33’) yang membawa De Oranje unggul 2-0.

Namun Lithuania menyamakan kedudukan hanya dalam hitungan menit melalui Gvidas Gineitis (36’) dan Edvinas Girdvainis (43’).

Memphis Depay kembali menjadi pahlawan dengan gol kemenangan di menit ke-63! Gol tersebut menjadikannya top skor sepanjang masa Belanda dengan 51 gol, melewati legenda Robin van Persie.

Hasil Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa:

Georgia 3-0 Bulgaria
Makedonia Utara 5-0 Liechtenstein
Lithuania 2-3 Belanda
Jerman 3-1 Irlandia Utara
Luksemburg 0-1 Slovakia
Belgia 6-0 Kazakhstan
Turki 0-6 Spanyol
Polandia 3-1 Finlandia

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
4 bulan lalu

Pelatih Lebanon Kagum dengan Perkembangan Timnas Indonesia

Soccer
4 hari lalu

Rekor! Tiket Piala Dunia 2026 Diserbu Gila-gilaan, FIFA Catat 150 Juta Permintaan dari 200 Negara

Soccer
6 hari lalu

Cedera Parah Tak Hentikan Ole Romeny Bela Timnas Indonesia, Main Pakai Hati

Soccer
6 hari lalu

Resmi! Piala Dunia 2026 Bisa Ditonton Gratis di Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal