Hasil Lengkap Liga Champions Semalam: Real Madrid Hajar Atletico, Arsenal Pesta Gol

Reynaldi Hermawan
Hasil lengkap Liga Champions, Rabu (5/3/2025) dini hari WIB (Foto: Real Madrid)

Geser ke Belanda, Arsenal ngamuk di kandang PSV Eindhoven. The Gunners menang telak dengan skor telak 7-1.

Ketujuh gol Arsenal diciptakan Jurrien Timber menit ke-18, Ethan Nwaneri (21), Mikel Merino (31), Martin Odegaard (47, 73), Leandro Trossard (48) dan Riccardo Calafiori (85).

Hasil lengkap Liga Champions semalam:

Club Brugge 1-3 Aston Villa

Real Madrid 2-1 Atletico Madrid

PSV 1-7 Arsenal

Borussia Dortmund 1-1 Lille

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 hari lalu

Bournemouth Siap Permanenkan Alex Jimenez, Real Madrid Tetap Pegang Kendali Finansial

Soccer
3 hari lalu

Vinicius Minta Maaf Usai Insiden Ngamuk saat Digantikan di Partai El Clasico

Soccer
3 hari lalu

6 Posisi yang Sudah Dimainkan Eduardo Camavinga di Real Madrid

Soccer
4 hari lalu

Sindir Lamine Yamal Usai El Clasico, Sikap Jude Bellingham Tuai Kritik 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal