Hasil Lengkap Liga Italia Semalam: Inter Milan Pesta Gol, Lazio Vs Atalanta Imbang

Reynaldi Hermawan
Hasil lengkap Liga Italia dari Sabtu (28/12/2024) hingga Minggu (29/12/2024) dini hari WIB (Foto: Inter)

Lazio unggul lebih dulu kala pertandingan bergulir 27 menit lewat aksi Fisayo Dele Bashiru. Atalanta terselamatkan dari kekalahan berkat gol Marco Brescianini (88).

Hasil itu membuat Atalanta kini dipepet Inter Milan. Mereka di puncak klasemen dengan 41 poin, hanya unggul 1 angka saja dari I Nerazzurri.

Perlu diingat Inter Milan juga baru bermain 17 pertandingan. Sementara Atalanta sudah 18.

Hasil lengkap Liga Italia semalam:

Empoli 1-2 Genoa

Parma 2-1 Monza

Cagliari 0-3 Inter Milan

Lazio 1-1 Atalanta

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Italia Semalam: Napoli Hajar Inter Milan, De Bruyne Cedera usai Bikin Gol

Soccer
1 hari lalu

Jay Idzes Ungkap Kesamaan Sepak Bola Italia dan Indonesia, Suporter Jadi Sorotan

Soccer
6 hari lalu

Bayern Munchen dan Atalanta Jadi Dua Tim yang Belum Terkalahkan di Eropa

Soccer
6 hari lalu

Marcus Thuram Beri Kabar Buruk untuk Fans Inter Milan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal