Hasil Liga 1: Persija Menangi Drama 5 Gol Vs 10 Pemain Barito Putera

Andri Bagus Syaeful
Persija Jakarta menang 3-2 atas Barito Putera pada lanjutan Liga 1 2024-2025. (Foto: persija)

Barito Putera berhasil menyamakan kedudukan pada awal babak kedua. Matias Mier mencetak gol memaksimalkan Rizky Pora pada menit ke-46.

Tim tuan rumah harus menerima kenyataan pahit pada menit ke-49. Mereka harus bermain dengan 10 orang pemain setelah Muhammad Buyung Ismu diganjar kartu merah.

Persija berhasil unggul kembali atas Barito Putera pada menit ke-68. Rayhan Hannan mampu mencetak gol untuk Macan Kemayoran.

Persija pun berhak meraih tiga poin. Mereka meraih kemenangan 3-2 atas Barito Putera.

Susunan pemain Barito Putera Vs Persija;

Barito Putera : Satria Tama; Bagas Kaffa, Anderson Carneiro, Chi Sung Moon, Iqbal Gwijangge, Renan da Silva Alves, Bayu Pradana, Henry Matias Mier, Lucas Morelatto, Rizky Pora, Eksel Timothy

Pelatih : Rahmad Darmawan

Persija: Andritany Ardhiyasa; Doni Tri Pamungkas, Hansamu Yama, Ilham Rio Fahmi, Ondrej Kudela, Rizky Ridho, Hanif Sjahbandi, Maciej Gajos, Ryo Matsumura, Marko Simic, Witan Sualaeman.

Pelatih : Carlos Pena

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
51 menit lalu

Hasil Arema FC vs Persija Jakarta: Macan Kemayoran Menang Comeback di Kanjuruhan, Diwarnai 2 Kartu Merah

Soccer
4 jam lalu

Striker Persija Eksel Runtukahu Kirim Ancaman Serius untuk Arema FC

Soccer
5 jam lalu

Misi Ambisius Persija Jakarta: Bikin Arema FC Terbelit Kutukan Kandang di Super League 2025-2026

Soccer
2 hari lalu

Persija Siapkan Strategi Rahasia untuk Tumbangkan Arema FC di Kanjuruhan

Soccer
2 hari lalu

Pelatih Persija Curhat Rindu JIS, Sindir Situasi Stadion Usai Dipakai Konser NCT Dream

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal