Hasil Liga 1: Sengit! Persebaya Ditahan Imbang PSM

Andri Bagus Syaeful
Persebaya Surabaya harus puas bermain imbang 1-1 lawan PSM Makassar dalam lanjutan Liga 1 2024-2025. (Foto: Persebaya)

Babak kedua

Persebaya dan PSM bermain lebih ngotot dalam babak kedua. Pasalnya, kedua tim ingin segera mencetak gol agar dapat unggul dalam upaya meraih hasil maksimal dalam laga itu.

Jual dan beli serangan ditampilkan kedua tim memasuki pertengahan babak kedua. Namun, Persebaya dan PSM belum menambah pundi-pundi golnya dalam laga tersebut.

Sampai akhir babak kedua tim tidak mampu menambah gol. Alhasil, Persebaya dan PSM harus puas berbagi poin satu karena laga berkesudahan dengan skor 1-1.

Dalam laga itu, Persebaya mencatatkan 11 tembakan ke gawang tim lawan. Sementara itu, PSM mencatatkan enam tembakan ke gawan.

Susunan pemain Persebaya Surabaya Vs PSM Makassar

Persebaya : Ernando Ari, Arief Catur, Kadek Raditya, Mikael Alfredo, Slavko Damjanovic, Franciaco Rivera, Gilson Da Costa, Mohammed Rashid, Bruno Moreira, Malik Risaldi, Rizky Dwi.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
2 bulan lalu

Bek Persebaya Rachmat Irianto Kirim Ancaman Mengerikan untuk Semen Padang

Soccer
2 bulan lalu

Bojan Hodak Bongkar Masalah Besar Persib jelang Vs Persebaya, Bobotoh Panik!

Soccer
3 bulan lalu

Alasan Laga Pembuka Super League 2025-2026 di Surabaya, Persib Dicoret Gara-Gara Insiden Rusuh

Soccer
3 bulan lalu

4 Klub Super League Tunggak Gaji Pemain, Nilainya Tembus Rp4,3 Miliar

Soccer
4 bulan lalu

Mihailo Perovic Siap Ledakkan Lini Depan Persebaya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal