Hasil Liga Italia: Dramatis, AS Roma Selamat dari Kekalahan Vs Fiorentina, Juventus Ditahan Atalanta

Abdul Haris
Diego Llorente (kanan) melepaskan tendangan voli untuk menyelamatkan AS Roma dari kekalahan di markas Fiorentina, Stadio Artemio Franchi, Florence, pada pekan ke-28 Liga Italia 2023-2024, Senin (11/3/2024) dini hari WIB. (Foto: REUTERS)

Sementara itu, skor imbang juga diraih Juventus saat menjamu Atalanta di Allianz Stadium, dua jam sebelumnya. 

Main di kandang sendiri, si Nyonya Tua malah kecolongan lebih dahulu melalui Teun Koopmeiners (35). Sepanjang babak pertama, Juventus kesulitan menyamakan skor. 

Baru pada babak kedua, pasukan Massimiliano Allegri berhasil comeback lewat gol Andrea Cambiasso (66) dan Arkadiusz Milik (70). Namun, lagi-lagi gol Koopmeiners (75) merusak seremoni Juventus. 

Hasil imbang ini membuat Juventus harus turun ke peringkat ketiga dengan poin 58. Mereka dikudeta AC Milan yang memetik poin 59 usai mengalahkan Empoli 1-0, Minggu (10/3/2024) malam WIB. Sementara Atalanta juga turun ke posisi keenam dengan poin 47. 

Sedangkan AS Roma berhasil naik ke urutan kelima dengan poin 48, dan Fiorentina turun ke urutan kedelapan dengan nilai 43. Puncak klasemen masih dikuasai Inter Milan dengan poin 75.

Hasil Lengkap Liga Italia hingga Senin (11/3/2024) Dini Hari WIB

Lecce 0
Hellas Verona 1

AC Milan 1
Empoli 0

Juventus 2
Atalanta 2

Fiorentina 2
AS Roma 2

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
3 hari lalu

Del Piero Kirim Kritik Tajam ke Spalletti saat Juventus Ditahan Sporting Lisbon di Liga Champions

Soccer
4 hari lalu

Juventus Siap Mengguncang Bursa Transfer Januari Setelah Kedatangan Spalletti: Siapa Target Utamanya?

Soccer
5 hari lalu

Spalletti Bandingkan Yildiz dengan Kvaratskhelia dan Di Natale, Lebih Jago Mana?

Soccer
5 hari lalu

Dybala Menangis di Bangku Cadangan usai Cedera Lawan Milan, Gasperini: Ini Kehilangan Terbesar!

Soccer
6 hari lalu

AC Milan Taklukkan AS Roma! Maignan Pahlawan, Rossoneri Dekati Puncak Serie A 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal