Hasil Man City Vs Young Boys: Haaland Menggila, The Citizen Menang Telak

Ibnu Hariyanto
Manchester City menang 3-0 atas tamunya Young Boys di Liga Champions 2023/2024. Erling Haaland jadi bintang dengan dua golnnya. (foto: REUTERS)

MANCHESTER, iNews.id- Manchester City menang 3-0 atas tamunya Young Boys di Liga Champions 2023/2024. Erling Haaland jadi bintang dengan dua golnnya.

Laga berlangsung di Etihad Stadium, Rabu (8/11/2023) dini hari WIB. Man City mendominasi permainan sejak awal hingga akhir laga.

Jalannya Pertandingan

Man City langsung menguasai permainan sejak awal. Gelombang serangan pasukan Pep Guardiola langsung membombardir pertahanan Young Boys.

Man City unggul 1-0 menit 22 lewat tendangan penalti Erling Haaland. Penalti diberikan karena pemain Young Boys melanggar Phil Foden.

Man City membuat peluang menit 36. Sayang sontekan Haaland masih digagalkan Amenda.

Gol kedua Man City datang di menit 45+1. Foden dengan cermat menaklukkan kiper Young Boys. Skor 2-0 menutup babak pertama.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
8 jam lalu

Igur Tudor Komentari Kekalahan Juventus dari Real Madrid: Kami Pantas Cetak 1 Gol!

Soccer
11 jam lalu

Klasemen Liga Champions Terkini: Real Madrid Tempel Ketat PSG

Soccer
13 jam lalu

Hasil Lengkap Liga Champions: Real Madrid Tumbangkan Juventus, Liverpool dan Chelsea Pesta Gol!

Soccer
1 hari lalu

Jadwal Liga Champions Malam Ini: Real Madrid Vs Juventus!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal