Indonesia Bisa Segrup dengan Argentina di Piala Dunia U-17 2023, tapi Terhindar dari Juara Bertahan

Reynaldi Hermawan
Indonesia bisa segrup dengan Argentina di Piala Dunia U-17 2023. Kondisi ini bisa dilihat dari pembagian pot yang sudah dirilis.  (Foto: PSSI)

Terakhir di pot 4 dihuni tim seperti Polandia dan Kanada. Babak drawing fase grup Piala Dunia U-17 2023 digelar di Jakarta pada Agustus mendatang.

Tim yang berasal dari konfederasi sama tidak akan satu grup. Indonesia tidak akan bersua Jepang, Korea Selatan atau Uzbekistan di tahap awal.

Berikut pembagian pot Piala Dunia U-17 2023:

POT 1
Indonesia, Brasil, Meksiko, Prancis, Spanyol, Jerman

POT 2
Mali, Inggris, Jepang, Korea Selatan, Argentina, Ekuador

POT 3
Selandia Baru, Iran, Senegal, Amerika Serikat, Uzbekistan, Maroko

POT 4
Kanada, Kaledonia Baru, Panama, Burkina Faso, Polandia, Venezuela

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 bulan lalu

Messi Ungkap Pembicaraan Rahasia dengan Scaloni: Bawa-Bawa Timnas Argentina dan Piala Dunia 2026

Soccer
2 bulan lalu

Fadly Alberto Ungkap Mimpi Besar usai Bersinar di Piala Dunia U-17 2025

Soccer
2 bulan lalu

Fadly Alberto Bangga Nova Arianto Naik ke Timnas U-20: Dia Ayah Bagi Kami!

Soccer
2 bulan lalu

Terungkap! Begini Cara PSSI Cetak Generasi Emas Timnas Indonesia U-17

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal