Indonesia Ditahan Thailand di Piala AFF 2022, Hary Tanoe Tetap Bangga

Quadiliba Al-Farabi
Hary Tanoe tetap bangga meski Indonesia ditahan Thailand 1-1 pada laga Grup A Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Kamis (29/12/2022) sore. (Foto: Creditasi MPI : Astrabonardo/ Faisal)

Di antaranya, Ketua Umum PSSI Mochammad Iriawan, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali, hingga Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

Ada juga Menteri Keuangan, Sri Mulyani; Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian; dan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono. Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman dan Pangdam Jaya Mayjen TNI Untung Budiharto.

Laga tersebut berlangsung ketat sejak awal. Sampai akhirnya Marc Klok membuka keunggulan Skuad Garuda pada menit ke-50. Namun sayang keunggulan itu disamakan lewat gol Sarach Yooyen pada menit ke-79.

Dengan hasil ini, tak ada perubahan di klasemen grup A. Thailand dan Indonesia tetap memiliki poin sama yakni 7, namun Thailand lebih unggul dari segi selisih gol.

Selanjutnya, Indonesia akan melakoni partai terakhir fase grup A Piala AFF 2022 melawan Filipina. Laga itu akan berlangsung di Memorial Stadium, Manila pada 2 Januari 2023.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
11 jam lalu

Erick Thohir Temui Ultras Garuda Indonesia, Tegaskan PSSI Terbuka terhadap Kritik Suporter

Soccer
13 jam lalu

Jay Idzes Ungkap Kesamaan Sepak Bola Italia dan Indonesia, Suporter Jadi Sorotan

Soccer
1 hari lalu

Dirtek Alexander Zwiers Bocorkan Kriteria Pelatih Baru Timnas Indonesia

Soccer
2 hari lalu

Erick Thohir Beberkan Kriteria Pelatih Baru Timnas Indonesia: Harus Lebih Baik dari STY dan Kluivert!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal