Indra Sjafri Siapkan Taktik Khusus Agar Timnas Indonesia U-24 Bisa Hajar Uzbekistan

Ilham Sigit Pratama
Pelatih Timnas Indonesia U-24, Indra Sjafri mengaku sudah tahu titik lemah Uzbekistan U-24. (Foto: PSSI)

Indra Sjafri akan sebisa mungkin memberi perlawanan kepada Uzbekistan U-24. Eks pelatih Bali United itu mengaku sudah mengantongi kekuatan Uzbekistan U-24 dari tim analis.

“Tim analis kita sudah mendapatkan informasi terbaru tim Uzbekistan,” kata Indra lewat pesan singkat, Selasa (26/9/2023).

Indra akan mempersiapkan taktik untuk meredam Uzbekistan U-24. Tentu menarik melihat apa yang akan disajikan Indra pada laga nanti.

“Dan kita melakukan persiapan dua hari kedepan menyiapkan rencana permainan lawan mereka (Uzbekistan U-24),” kata Indra Sjafri.

Laga Timnas Indonesia U-24 kontra Uzbekistan U-24 akan digelar pada Kamis (28/9/2023) sore WIB. Laga itu akan digelar di Shengcheng Sports Center, Hangzhou.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
6 jam lalu

Publik Prancis Terpesona dengan Calvin Verdonk, Dikasih Nilai Berapa?

Soccer
10 jam lalu

Marselino Ferdinan Pamer Skill di AS Trencin, Komentar Ole Romeny dan Mauro Zijlstra Jadi Sorotan!

Soccer
8 jam lalu

Terbongkar! Ini Alasan Sebenarnya PSSI Lelet Cari Pelatih Baru Timnas Indonesia

Soccer
20 jam lalu

PSSI All Out Dukung Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025

All Sport
1 hari lalu

PSSI Fokus Cari Pelatih Baru, Anggota Exco Ini Pastikan Shin Tae-yong Tak Masuk Agenda

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal