Tampaknya kedua klub tersebut harus merogoh kocek lebih dalam untuk mendapatkan Rice.
4. Wilfred Ndidi (Leicester City)
Gelandang bertahan ini menjadi incaran Setan merah sejak 2020 lalu. Namun saat itu, Leicester dengan tegas menolak tawaran MU.
Kini, nama Ndidi kembali dikaitkan dengan Man United. Saat ini Ndidi dipatok dengan harga 65 juta euro atau sekira Rp1,04 triliun pada 2020 lalu.