Infografis Gianluigi Donnarumma Resmi Gabung PSG

Reynaldi Hermawan
Infografis

PARIS, iNews.id – Gianluigi Donnarumma resmi gabung Paris Saint-Germain (PSG). Era Los Galacticos atau pemain bertabur bintang Les Parisiens dimulai.

Donnarumma didatangkan dari AC Milan secara gratis. Kiper yang membawa Italia juara Euro 2020 itu diikat kontrak selama lima tahun senilai 12 juta euro per musim.

“Paris Saint-Germain dengan bangga mengumumkan kedatangan Gianluigi Donnarumma ke dalam skuat mereka," bunyi pernyataan resmi PSG, Kamis (15/7/2021) dini hari WIB.

"Penjaga gawang Italia telah menandatangani kontrak lima tahun dan akan bekerja di klub hingga 30 Juni 2026."

Penjaga gawang Italia itu akhirnya memilih PSG sebagai pelabuhan karir selanjutnya setelah 6 tahun membela AC Milan. Dia diharapkan bisa membantu Les Parisiens berjaya di kancah domestik dan Eropa.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
4 tahun lalu

Gianluigi Donnarumma Resmi Gabung PSG, Era Los Galacticos Dimulai

Soccer
6 bulan lalu

Infografis Bungkam AC Milan, Bologna Juara Coppa Italia 2024-2025

Soccer
6 bulan lalu

Infografis Fakta Menarik PSG Vs Inter Milan di Final Liga Champions

Soccer
1 tahun lalu

Infografis Gaji Kylian Mbappe di Real Madrid Lebih Kecil Dibanding di PSG

Soccer
1 tahun lalu

Infografis Kylian Mbappe Resmi Gabung Real Madrid

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal