Infografis Lionel Messi Ingin Main di Liga Amerika

Cikal Bintang Raissatria
Infografis.

BUENOS AIRES, iNews.id- Lionel Messi dikabarkan akan berkarier di Liga Amerika Serikat bersama Inter Miami. Agen Lionel Messi, Jorge Messi memberi penjelasan.

Saat ini Lionel Messi masih memiliki kontrak satu tahun lagi di PSG. Meski demikian, bukan tidak mungkin La Pulga -julukan Lionel Messi- bisa memutuskan hengkang pada akhir musim.

Terlebih lagi, Messi akhir-akhir ini dikabarkan tengah berupaya membeli saham Inter Miami. Kabar itu semakin memperkuat Messi akan memilih Amerika Serikat sebagai pelabuhan baru kariernya.

Namun begitu, Jorge langsung membantah berbagai rumor tersebut. Menurutnya, La Pulga belum memutuskan masa depannya saat ini.

“Leo (Messi) belum memutuskan masa depannya,” kata Jorge dilansir dari Daily Mail, Rabu (18/5/2022).

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
1 tahun lalu

Infografis Lionel Messi Terima Penghargaan dari Inter Miami

Soccer
1 tahun lalu

Infografis Lionel Messi Dituntut Minta Maaf Perkara Nyanyian Rasisme

Soccer
1 tahun lalu

Infografis Lionel Messi Jadi Manusia dengan Trofi Terbanyak di Dunia

Soccer
1 tahun lalu

Infografis Jadwal Lengkap Perempat Final Copa America 2024

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal