Inggris Mau Kalahkan Denmark? Coba Dengarkan Saran Jose Mourinho

Cikal Bintang
Inggris mau kalahkan Denmark pada semifinal Euro 2020? Coba dengarkan saran Jose Mourinho ini.

Sebelumnya Grealish memang terbukti mampu merepotkan lawan saat pertandingan terakhir fase Grup D melawan Republik Ceko. Puncaknya dia membuat assist yang dikonversi Raheem Sterling jadi satu-satunya gol di laga tersebut.

Namun Mourinho tak yakin Pelatih Inggris Gareth Southgate akan mendengar sarannya. Sebab sang bos The Three Lions lebih suka memainkan gelandang lain seperti Phil Foden dan Bukayo Saka.

Jack Grealish kini menjadi salah satu bintang Timnas Inggris di Euro 2020. Ternyata, Jack Grealish punya cita-cita unik jika tak jadi pemain sepak bola. (foto: Reuters)

“Sepertinya dia (Grealish) bukan pilihan untuk memulai (pertandingan) bagi Gareth (Southgate). Gareth punya pilihan sendiri," tuturnya.

"Dia memiliki pilihan antara Foden dan Saka di sebelah kanan dan saya pikir mereka akan mulai dengan Saka,” tambahnya.

Saksikan siaran langsung pertandingan UEFA Euro 2020 di iNewsTV.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
1 bulan lalu

Komentar Mengejutkan Thomas Tuchel usai Timnas Inggris Terjebak di Grup Neraka pada Piala Dunia 2026

Soccer
2 bulan lalu

Thomas Tuchel Andalkan Sepatu Ajaib untuk Jaga Fokus Timnas Inggris di Piala Dunia 2026

Soccer
2 bulan lalu

Slip Gaji Raheem Sterling Bocor di Media Sosial, Bonusnya Bikin Melongo!

Soccer
2 bulan lalu

Rumah Raheem Sterling Dibobol Maling Saat Bersama Anak-Anaknya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal