Ini 6 Bintang Barcelona yang Bakal Dibuang Ronald Koeman, Ada Luis Suarez

Reynaldi Hermawan
Ronald Koeman (Foto: Sky Sports)

5. Samuel Umtiti

Umtiti sempat jadi andalan di lini pertahanan Barcelona pada musim 2016/2017 dan 2017/2018. Sayangnya cedera menganggu penampilannya dalam dua kampanye terakhir. Bek Prancis itu hanya bermain 18 kali di semua ajang musim ini.

Koeman tampaknya akan meminta klub untuk mendepaknya dari skuat guna menambah biaya mendatangkan bek tengah baru dan memberikan persaingan kepada Gerard Pique dan Clement Lenglet. Tanda tangan Umtiti kabarnya sudah ditunggu MU.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
1 hari lalu

Nasib Marcus Rashford di Barcelona Masih Abu-Abu! Ini 3 Bintang yang Terancam Hengkang

Soccer
3 hari lalu

Gelandang Bayern Munchen Ini Ingin Reuni dengan Hansi Flick di Barcelona

Soccer
4 hari lalu

BRI Resmi Gandeng Barcelona hingga 2027, 29 Juta Fans Indonesia Jadi Kunci Kerja Sama Raksasa

Soccer
4 hari lalu

Barcelona Temukan Pengganti Lewandowski! Bintang Juventus Masuk Target Utama

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal