Ini Aturan yang Harus Dijalankan Pemain Arsenal saat Berlatih Kembali

Fitradian Dimas Kurniawan
Mikel Arteta memimpin latihan perdana Arsenal pada 2019 (foto: Arsenal)

“Hanya ada satu pemain per lapangan, dan tidak ada yang lain. Mereka tidak boleh bersentuhan, atau bahkan saling melihat. Tidak ada pelatih fisik, dan semua punya program masing-masing,” ujarnya.

Tidak hanya itu, juru taktik berpaspor Spanyol akan mengatur durasi latihan tidak terlalu lama. 

“Mereka selesai berlatih setelah 1 jam. Metode seperti ini lebih aman, ketimbang pergi ke taman, karena mereka terlindungi jika terjadi sesuatu, kami bisa merespon,” tutur Arteta.

Editor : Arif Budiwinarto
Artikel Terkait
Soccer
13 hari lalu

Mantan Pemain Arsenal Mengaku Berdarah Malaysia, FAM Diminta Cepat Merespons

Soccer
14 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Inggris: Bantai Liverpool, Man City Tempel Arsenal di Puncak

Soccer
15 hari lalu

Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Pesta Gol, Arsenal Ditahan Sunderland

Soccer
24 hari lalu

Hasil Drawing Perempat Final Carabao Cup 2025-2026: Derby London Tersaji

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal