Jadwal dan Link Live Streaming Argentina Vs Kolombia di Final Copa America 2024

Andika Rachmansyah
Jadwal dan link live streaming Argentina vs Kolombia di final Copa America 2024 sudah dirilis. Kedua tim bentrok di Hard Rock Stadium, Senin (15/7/2024) (Foto: REUTERS)

MIAMI, iNews.id - Jadwal dan link live streaming Argentina vs Kolombia di final Copa America 2024 sudah dirilis. Kedua tim bentrok di Hard Rock Stadium, Senin (15/7/2024) pukul 07.00 WIB.

Pelatih Timnas Kolombia, Nestor Lorenzo, menantang Argentina di partai final Copa America 2024. Juru taktik 58 tahun itu merupakan mantan pemain La Albiceleste.

Menurutnya, ini akan menjadi momen yang tidak akan terlupakan.

“Saya pikir ini akan menjadi momen yang sangat indah. Saya akan berada di samping pemain yang saya kenal sepanjang karier saya dan sangat saya kagumi,” kata Lorenzo, dilansir ESPN, Jumat (12/7/2024).

Bisa dibilang, Los Cafeteros -julukan Timnas Kolombia- tidak diunggulkan ketimban Argentina. Apalagi La Albiceleste berstatus juara bertahan. Lorenzo sadar rintangannya akan sulit, tapi dia yakin dengan anak asuhnya.

“Kolombia selalu bermain untuk menang. Apa pun bisa terjadi. Argentina adalah tim terbaik di dunia, juara di Amerika, juara antarbenua, juara dunia. Tapi kami akan berusaha,” tutur Lorenzo.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
34 menit lalu

Cara Nonton Live Streaming Dewa United vs Tainan City, Gampang Banget!

Soccer
42 menit lalu

Link Live Streaming Dewa United Vs Tainan City di AFC Challenge League 2025 Malam Ini

Soccer
2 hari lalu

Cara Nonton Link Live Streaming Persib Vs Persis di Super League Malam Ini

Soccer
4 hari lalu

Jadwal dan Link Live Streaming MotoGP Malaysia 2025, Saksikan Serunya Balapan Utama di Vision+ 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal