Jadwal Liga 1 Hari Ini: 3 Laga Tersaji, Ada Persib Vs Madura United

Reynaldi Hermawan
Jadwal Liga 1 hari ini, Minggu (2/7/2023) sudah dirilis. (Foto: Persib)

BANDUNG, iNews.id - Jadwal Liga 1 hari ini, Minggu (2/7/2023) sudah dirilis. Ada tiga pertandingan tersaji yang sayang untuk dilewatkan.

Pertama ada duel Persib Bandung vs Madura United. Laga dihelat di Stadion Gelora Bandung Lautan Api mulai pukul 15.00 WIB.

Kemudian ada satu laga lagi yang digelar sore hari yakni Dewa United vs Arema FC. Pertandingan dilaksanakan di Stadion Indomilk Arena.

Terakhir ada satu duel yang digelar malam. PS Barito Putera melawan Persita Tangerang di stadion yang sama yaitu Stadion Indomilk Arena.

Sejatinya ada satu pertandingan lagi yang berlangsung hari ini yaitu Persija Jakarta vs PSM Makassar. Namun laga ini terpaksa diundur menjadi Senin, (3/7/2023) malam.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
10 menit lalu

Marc Klok Beri Peringatan Keras jelang Persib Vs Bali United

Soccer
11 jam lalu

Pelatih Bali United Ngeri dengan Kualitas Thom Haye di Persib Bandung

Soccer
12 jam lalu

Prestasi Persib dan Dewa United Bisa Dongkrak Peringkat Liga Indonesia di Asia

Soccer
3 jam lalu

Bojan Hodak Siapkan Strategi Khusus Hadapi Bali United, Persib Siap Curi Poin di Gianyar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal