Jadwal Semifinal SEA Games 2023 Hari Ini: Timnas Indonesia Vs Vietnam, Thailand Lawan Myanmar

Dimas Wahyu Indrajaya
Striker Timnas Indonesia U-22, Ramadhan Sananta kemungkinan akan tampil melawan Vietnam pada laga semifinal SEA Games 2023 di Stadion Olympic, Phnom Penh, Kamboja pada Sabtu (13/5/2023). (Foto: Instagram/@pssi)

Pada laga kedua, ada Thailand vs Myanmar. Laga ini diprediksi tak kalah seru dari laga sebelumnya.

Thailand yang berpredikat juara Grup B tentu dijagokan mengingat punya kualitas permainan mumpuni. Namun, Myanmar tak bisa dianggap remeh melihat mereka bisa bersaing dengan Kamboja dan Filipina di Grup A.

Jangan lewatkan keempat aksi tim ini dalam laga semifinal SEA Games 2023. Kedua laga bisa disaksikan lewat live streaming RCTI+.

Jadwal Semifinal SEA Games 2023 Hari Ini, Sabtu (13/5):

Timnas Indonesia vs Vietnam pukul 16.00 WIB

Thailand vs Myanmar, pukul 20.00 WIB

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
19 hari lalu

Kejutan! Mantan Pemain Timnas Indonesia Pensiun di Usia 27 Tahun

Soccer
26 hari lalu

Kaleidoskop 2025: Tahun Suram Timnas Indonesia, dari Pecat STY hingga Gagal Total di SEA Games

Soccer
29 hari lalu

Kemenpora Ancam Setop Pelatnas Timnas Indonesia U-22 karena Tak Capai Target di SEA Games 2025

Soccer
1 bulan lalu

Usai Bela Timnas, Robi Darwis Siap Langsung Tancap Gas bersama Persib

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal