Jadwal Siaran Langsung Piala Asia U-23 2026! Live di GTV

MNC Media
Jadwal siaran langsung Piala Asia U-23 2026 (Foto: GTV)

RIYADH, iNews.id - Piala Asia U-23 2026 di Arab Saudi resmi menjadi panggung pertarungan 16 negara terbaik yang siap saling sikut demi satu trofi prestisius. Turnamen ini bukan sekadar kompetisi, melainkan ajang unjuk gigi para calon bintang masa depan sepak bola Asia.

Sebagai salah satu turnamen paling bergengsi di level usia muda, Piala Asia U-23 2026 menghadirkan persaingan ketat antar raksasa Asia. Setiap laga menjadi momen krusial bagi para pemain muda untuk membuktikan kualitas mereka di level internasional.

Kabar baik bagi pencinta sepak bola Tanah Air, GTV akan menyiarkan sejumlah pertandingan pilihan secara langsung, menghadirkan aksi-aksi terbaik dari tim unggulan Asia langsung ke layar kaca Anda.

Jadwal Siaran Langsung Piala Asia U-23 2026 di GTV

Selasa, 6 Januari 2026

Grup A
Vietnam vs Yordania – 18.00 WIB

Rabu, 7 Januari 2026

Grup C
Uzbekistan vs Lebanon – 20.30 WIB

Jumat, 9 Januari 2026

Grup A
Kirgistan vs Vietnam – 20.30 WIB

Sabtu, 10 Januari 2026

Grup C
Iran vs Uzbekistan – 20.30 WIB

Minggu, 11 Januari 2026

Grup D
China vs Australia – 18.00 WIB

Selasa, 13 Januari 2026

Grup C
Iran vs Lebanon – 18.00 WIB

Selasa, 13 Januari 2026

Grup B
Uni Emirat Arab vs Suriah – 23.00 WIB

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
1 hari lalu

Jurgen Klopp Jadi Manajer Impian Chelsea? Langkah Sensasional yang Bisa Gegerkan Liverpool!

Film
13 hari lalu

Jangan Kelewatan Semua Program Terbaik RCTI Channel 28, MNCTV Channel 29, GTV Channel 30, dan iNews Channel 31

Film
14 hari lalu

Top Gun: Maverick hingga The Expendables, Ini Line-Up Film GTV Spesial Tahun Baru!

Film
26 hari lalu

Semua Program Terbaik Nontonnya di Sini: RCTI Channel 28, MNCTV Channel 29, GTV Channel 30 dan iNews Channel 31

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal