Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025, Live GTV!

MNC Media
Jadwal siaran langsung Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025 (Foto: GTV)

Format Berat, Setiap Gol Menentukan Nasib

Seluruh pertandingan Grup C akan digelar di 700th Anniversary Stadium, Chiang Mai. Dengan format tiga grup dan hanya juara grup yang lolos otomatis ke semifinal, Indonesia wajib tampil efektif dan produktif. Satu tiket tersisa diperebutkan lewat jalur runner-up terbaik, sehingga selisih gol bisa menjadi penentu jalan Garuda Muda ke fase gugur.

Jika Indonesia melaju hingga semifinal dan final, GTV juga akan menayangkan seluruh laga tersebut secara live.

Jadwal Siaran Langsung SEA Games 2025 – Grup C (Live di GTV)
Filipina vs Indonesia
Senin, 8 Desember | Pukul 17.00 WIB

Indonesia vs Myanmar
Jumat, 12 Desember | Pukul 17.00 WIB

Dukung Garuda Muda! Saksikan Eksklusif di GTV & Vision+

Ayo satukan dukungan untuk Timnas Indonesia!

Pastikan kamu scan ulang kanal digital GTV di rumah agar siaran jernih tanpa gangguan. Semua pertandingan juga bisa ditonton lewat live streaming eksklusif di Vision+.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 bulan lalu

John Herdman Punya Rekor Langka di Piala Dunia, Cocok Jadi Pelatih Timnas Indonesia?

All Sport
10 jam lalu

Komentar Ambisius Alwi Farhan usai Diguyur Bonus SEA Games 2025 Rp1,5 Miliar

All Sport
2 hari lalu

Kapolri Ganjar Kenaikan Pangkat hingga Rekrut Atlet SEA Games 2025, Total 139 Penerima Apresiasi

All Sport
8 hari lalu

Prabowo Tekankan Penghormatan kepada Atlet: Terima Kasih Saja Tak Cukup!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal