Jalan Terjal Indonesia U-23 Raih Emas SEA Games 2021, Shin Tae-yong Siap Gebrak ASEAN?

Ilham Sigit Pratama
Timnas Indonesia U-23 ke semifinal SEA Games 2021. Hasil positif itu didapat usai mereka menghajar Myanmar pada laga terakhir penyisihan Grup A. (ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra)

Timnas Thailand U-23 sejatinya memulai SEA Games 2021 dengan kurang meyakinkan. Gajah Perang Muda -julukan Thailand U-23- secara mengejutkan takluk 1-2 dari Timnas Malaysia U-23.

Namun, Timnas Thailand U-23 tampil menggila di tiga laga berikutnya. Timnas Singapura dan Kamboja U-23 masing-masing dibobol sebanyak lima kali oleh anak asuh Alexandre ‘Mano’ Polking tersebut.

Ketika menang tipis 1-0 atas Laos U-23 di laga pamungkas fase grup, Mano Polking mengistirahatkan banyak pemain pilar. Pemain-pemain kunci seperti Korawich Tasa, Chonnapat Buaphan dan Benjamin James Davies diparkir.

Timnas Indonesia U-23 lolos ke semifinal SEA Games 2021 berkat racikan apik Shin Tae-yong. (Foto: The Thao 247)

Mano Polking sendiri mengatakan sengaja merotasi pemain agar skuadnya dalam kondisi terbaik pada partai semifinal melawan Timnas Indonesia U-23 pada Kamis, 19 Mei 2022 pukul 16.00 WIB. Karena itu, Timnas Indonesia U-23 harus ekstra waspada.

Terlebih Thailand memiliki rekor apik di ajang SEA Games. Sekadar informasi, Thailand merupakan tim dengan pengoleksi medali emas terbanyak pada cabang olahraga sepak bola SEA Games dengan koleksi 14 medali emas.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
21 jam lalu

Jens Raven Bertekad Bangkit di 2026, Pil Pahit Timnas Indonesia Jadi Bahan Bakar

Soccer
7 hari lalu

Kaleidoskop 2025: Tahun Suram Timnas Indonesia, dari Pecat STY hingga Gagal Total di SEA Games

Soccer
16 hari lalu

Pelatih Timnas Indonesia Sekaligus Tangani U-23

Soccer
18 hari lalu

Diminta Fans Kembali Latih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Bilang Begini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal