Jelang Tottenham vs Manchester City, Ini 5 Pemain yang Bela Kedua Klub

Reynaldi Hermawan
Tottenham Hotspur vs Manchester City (Foto: Ist)

2. Clive Allen


Clive Allen merupakan salah satu mesin gol paling ganas era 1980-an. Dia direkrut Tottenham pada 1984 setelah menjalani dua musim yang sukses bersama Queens Park Rangers.
Awalnya Allen kesulitan karena dibayangi sosok Mark Falco. Kariernya mulai menanjak ketika Falco pindah ke Watford. Allen berhasil mencetak 49 gol di semua kompetisi. Dia juga menyabet PFA Player of the Year dan penghargaan FWA Footballer of the Year.

Allen kemudian pindah ke City pada 1988 setelah sempat meniti karier di Prancis bersama Bordeaux. Sayang, ketajamannya mulai memudar. Dia hanya mencetak 16 gol dari 53 penampilannya. Allen dilepas ke Chelsea pada 1991.

3. Paul Stewart


City mendatangkan Paul Stewart pada 1987 setelah sang pemain tampil mengagumkan bersama Blackpool. Sayangnya dia gagal berkontribusi maksimal hingga akhirnya The Citizens terdegradasi ke divisi kedua.

Pada 1988, Stewart hengkang ke Tottenham. Di sana, pemain yang biasa bertugas sebagai striker itu ditarik mundur menjadi gelandang. Itu dilakukan karena lini tengah Tottenham krisis pemain karena badai cedera.

Editor : Bagusthira Evan Pratama
Artikel Terkait
Soccer
3 jam lalu

Bintang Man City Soroti Kegagalan Patrick Kluivert di Timnas Indonesia

Soccer
4 jam lalu

LaLiga Jadi Liga Eropa Paling Ketat! Resmi Capai Circle of Parity Lebih Cepat dari Kompetisi Lain

Soccer
1 hari lalu

Bocor ke Publik! Isi Lengkap Rekaman VAR yang Bikin Gol Virgil van Dijk Dianulir vs Man City

Soccer
2 hari lalu

Jose Mourinho Tinggalkan Fenerbahce dengan Tagihan Hotel Rp14,3 Miliar, Hidup Seperti Raja di Istanbul!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal