John Herdman Diperkenalkan, Erick Thohir Minta Semua Pihak Satu Barisan demi Timnas Indonesia

Abdul Haris
Ketua Umum PSSI Erick Thohir (kanan) dan John Herdman, pelatih baru Timnas Indonesia. (Foto: iNews/Isra Triansyah)

Momen perkenalan ini disebut Erick Thohir sebagai titik awal babak baru sepak bola nasional. PSSI menegaskan komitmen membawa Timnas Indonesia naik ke level yang lebih tinggi melalui fondasi kepelatihan yang kuat.

“Ini adalah momen di mana PSSI dan sepak bola Indonesia masuk ke era baru, ditangani pelatih seperti John Herdman,” tambahnya.


Herdman Anggap Tekanan sebagai Keistimewaan

Dalam sesi perkenalan di Hotel Mulia, Senayan, Jakarta, John Herdman menyampaikan pandangan tegas soal tekanan. Dia melihat ekspektasi publik sebagai kekuatan, bukan beban.

“Memimpin tim nasional berarti memikul harapan sebuah bangsa. Tekanan itu bisa menjadi kutukan, tetapi juga bisa menjadi berkah. Kami memilih menjadikannya berkah,” ungkap Herdman.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
9 jam lalu

Pemain Timnas Indonesia Kompak Sambut John Herdman, Tak Sabar Mulai Era Baru!

Soccer
9 jam lalu

Cesar Meylan Pasang Target Gila di Timnas Indonesia: Piala Dunia 2030 Jadi Misi Utama

Soccer
11 jam lalu

Baru Datang, John Herdman Langsung Tegaskan Aturan Pemilihan Pemain Timnas Indonesia

Soccer
12 jam lalu

John Herdman Beri Pesan Khusus untuk Suporter Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal