John Terry Prediksi Nasib Inggris di Piala Dunia 2022, Wajib Dibantu Dewi Fortuna

Quadiliba Al-Farabi
Bek legendaris Chelsea, John Terry prediksi nasib Inggris di Piala Dunia 2022. (Foto: Football London)

“Inggris harus lolos sebagai juara grup di Piala Dunia, kemudian harus jaga kondisi agar bisa melaju jauh,” ucap pria yang memutuskan gantung sepatu pada 2018 ini.

Piala Dunia 2022 digelar di Qatar mulai 20 November hingga 18 Desember 2022. Timnas Inggris tergabung di grup B dengan Iran, Amerika Serikat, dan Wales.

Sekiranya keluar sebagai juara grup, mereka bakal menghadapi runner-up Grup A di babak 16 Besar nanti. Grup A diisi oleh tuan rumah Qatar, Ecuador, Senegal, dan Belanda. 

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
4 hari lalu

John Terry Buka Suara! Tegas Bantah Rumor Jadi Pelatih Ole Romeny Dkk

Soccer
6 hari lalu

John Terry Turun Gunung! Legenda Chelsea Latih Ole Romeny Cs?

Soccer
11 bulan lalu

Wayne Rooney Ditanya Siapa Bek Paling Menakutkan Sepanjang Masa, Jawabannya Mengejutkan!

Soccer
1 tahun lalu

Sejarah Hari Ini: Messi Juara Piala Dunia 2022 dalam Final Penuh Drama

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal